Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Senin, 11 Februari 2013

Apa Itu CRM (Customer Relations Management)


Customer Relationship Management

Menurut Bob Thompson (2002), dalam artikelnya yang berjudul "What is CRM?" , CRM adalah sebuah strategi bisnis untuk jangka panjang, hubungan dengan pelanggan yang menguntungkan. Pada intinya, CRM adalah integrasi dari teknologi dan proses bisnis yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan pelanggan dalam interaksi apa saja.

Tujuan penggunaan Customer Relation Management (CRM) yaitu :

·         Meningkatkan laba perusahaan
·         Menciptakan pelayanan yang memuaskan
·         Menampilkan konsistensi
Manfaat penggunaan Customer Relation Management (CRM) pada perusahaan :

·         Meningkatkan loyalitas pelanggan
·         Mengurangi biaya
·         Meningkatkan Efisiensi operasional
·         Peningkatan Time to Market
·         Peningkatan pendapatan

Aplikasi bisnis intelejen

Aplikasi bisnis intelijen adalah cara perusahaan untuk mengumpulkan, menyimpan, menganalisa dan juga menyediakan akses data yang menjadi referensi perusahaan dalam mengambil keputusan yang tepat .

CRM Bisnis Intelijen adalah cara merencanakan strategi bisnis yang ampuh untuk bisa memenangi persaingan  bisnis, dengan cara mengolah data mentah yang dikumpulkan menjadi informasi-informasi yang membatu dalam hal pengambilan keputusan yang tepat demi keberlangsungan perusahaan itu sendiri.

dapat disimpulkan, CRM Bisnis Intelijen adalah bagaimana mengetahui situasi dan kondisi di lapangan terkait perkembangan informasi produk mulai dari awal hingga yang terbaru sehingga perusahaan bisa menyiapkan strategi yang lebih ampuh lagi, secara otomatis bisnis akan tetap hidup dan perusahhan akan mendapatkan laba/keuntungan dari ini.

Aplikasi Sales Force Automation

Sales Force Automation adalah hal yang mendukung proses, penjualan atau hal-hal lainnya yang tidak berpengaruh yang dapat menghambat proses penjualan, baik dalam situasi atau kondisi apapun sehingga pasar/market bisa berjalan secara berkelanjuatan.


0 komentar:

Posting Komentar

My Blog List